65+ Lagu Indie Indonesia Terbaik Paling Enak Didengar
22/04/19
Tambah Komentar
Daftar lagu indie Indonesia terbaik - Musik indie selalu memiliki pangsa pasarnya sendiri. Dibanding musik-musik mainstream, kualitas lagu indie memang dianggap lebih baik karena tak terpengaruh faktor lain. Lantas apa saja judul lagu-lagu indie terbaik Indonesia yang paling populer dan enak didengar?
Musik indie adalah jenis musik yang diproduksi secara independen atau lewat label kecil. Para penyanyi dan band indie bisa membuat musik sesuai keinginan dan kreativitas mereka, tanpa terpengaruh tekanan dan permintaan pasar yang ada di label rekaman besar.
Tak heran jika musik indie memiliki komunitas penggemarnya sendiri. Dalam beberapa tahun terakhir, musik indie pun terus berkembang, bahkan sudah menyentuh penggemar mainstream. Perkembangan internet lewat YouTube dan pemutar musik online membuat promosi musisi indie menjadi lebih cepat dan lebih digemari.
Ada banyak band indie Indonesia terbaik yang terkenal, sebut saja seperti Efek Rumah Kaca, Mocca, Burgerkill, Payung Teduh, White Shoes and the Couples Company, Fourtwnty dan lain-lain. Sementara dari kategori penyanyi solo indie ada nama-nama seperti Danilla, Vira Talisa, Adhitia Sofyan dan masih banyak lagi yang lainnya.
Nah mereka telah banyak menghasilkan lagu-lagu indie Indonesia hits populer, ada yang terkenal di kalangan penggemar musik indie saja, namun ada juga yang begitu booming hingga terkenal ke penggemar musik mainstream.
Di bawah ini kami akan bagikan daftar judul lagu-lagu indie Indonesia terbaik dan terpopuler yang paling bagus, hits, terkenal dan enak didengar dari dulu sampai sekarang, update terbaru.
(baca juga lagu indie barat terbaik)
Musik indie adalah jenis musik yang diproduksi secara independen atau lewat label kecil. Para penyanyi dan band indie bisa membuat musik sesuai keinginan dan kreativitas mereka, tanpa terpengaruh tekanan dan permintaan pasar yang ada di label rekaman besar.
Tak heran jika musik indie memiliki komunitas penggemarnya sendiri. Dalam beberapa tahun terakhir, musik indie pun terus berkembang, bahkan sudah menyentuh penggemar mainstream. Perkembangan internet lewat YouTube dan pemutar musik online membuat promosi musisi indie menjadi lebih cepat dan lebih digemari.
Ada banyak band indie Indonesia terbaik yang terkenal, sebut saja seperti Efek Rumah Kaca, Mocca, Burgerkill, Payung Teduh, White Shoes and the Couples Company, Fourtwnty dan lain-lain. Sementara dari kategori penyanyi solo indie ada nama-nama seperti Danilla, Vira Talisa, Adhitia Sofyan dan masih banyak lagi yang lainnya.
Nah mereka telah banyak menghasilkan lagu-lagu indie Indonesia hits populer, ada yang terkenal di kalangan penggemar musik indie saja, namun ada juga yang begitu booming hingga terkenal ke penggemar musik mainstream.
Di bawah ini kami akan bagikan daftar judul lagu-lagu indie Indonesia terbaik dan terpopuler yang paling bagus, hits, terkenal dan enak didengar dari dulu sampai sekarang, update terbaru.
(baca juga lagu indie barat terbaik)
Kumpulan Lagu Indie Indonesia Terpopuler
- Payung Teduh - Akad
- Payung Teduh - Tidurlah
- Fourtwnty - Zona Nyaman
- Fourtwnty - Aku Tenang
- Fourtwnty - Fana Merah Jambu
- Banda Neira - Yang Patah Tumbuh
- Banda Neira - Matahari Pagi
- Banda Neira - Sampai Jadi Debu
- Mocca - I Remember
- Mocca - Secret Admirer
- Mocca - Dear Diary
- Mocca - My Only One
- Efek Rumah Kaca - Desember
- Efek Rumah Kaca - Cinta Melulu
- Efek Rumah Kaca - Kenakalan Remaja di Era Informatika
- Efek Rumah Kaca - Di Udara
- White Shoes and the Couples Company - Senandung Maaf
- White Shoes and the Couples Company - Kisah dari Selatan Jakarta
- Stars and Rabbit - Man Upon the Hill
- Stars and Rabbit - Worth It
- Dialog Dini Hari - Tentang Rumahku
- Dialog Dini Hari - Hiduplah Hari Ini
- Dialog Dini Hari - Renovasi Otak
- Nadafiksi - Teorema
- Burgerkill - Darah Hitam Kebencian
- Burgerkill - Resah Dera Jiwa
- Burgerkill - Penjara Batin
- Sore - Pergi Tanpa Pesan
- Sore - Sssst
- Frau - Sepasang Kekasih yang Pertama Bercinta di Luar Angkasa
- The S.I.G.I.T. - Black Amplifier (Provocateur)
- Discus - P.E.S.A.N
- Swiming Elephant - Sarah
- Endah n Rhesa - When You Love Someone
- Ikkubaru - Amusement Park
- Float - Sementara
- Float - Pulang
- Barasuara - Api dan Lentera
- Navicula - Busur Hujan
- Danilla - Senja Diambang Pilu
- Danilla - Kalapuna
- Danilla - Berdistraksi
- Danilla - Ada Disana
- Agustin Oendari - Selamat Pagi, Malam
- Senar Senja - Dialog Hujan
- Hollywood Nobody - Telescope
- Answer Sheet - Stay Leave
- Neonomora - You Want My Love
- Jirapah - Summer
- Vira Talisa - Janji Wibawa
- Vira Talisa - Down in Vieux Cannes
- FSTVLST - Menantang Rasi Bintang
- Afternoon Talk - There's Only One Thing You Should Know
- Reality Club - Elastic Heart
- Reality Club - Is It the Answer
- Bangkutaman - Pekerja
- Ardhito Pramono - Bitterlove
- Hightime Rebellion - Sail
- RusaMilitan - Senandung Senja
- Aya Anjani - Roman Romansa
- KimoKal - Wanderlust
- KimoKal - Under Your Spell
- Bianka Band - Rasaku Untuk Dia
- Adhitia Sofyan - Pesan di Balik Awan
- Adhitia Sofyan - 8 Tahun
- Mondo Gascaro - Dan Bila
Nah itulah kumpulan judul lagu indie Indonesia terbaik dan terpopuler yang paling bagus dan enak didengar update terbaru. Lagu-lagu indie hits Indonesia tersebut banyak jadi favorit penggemar musik indie lokal. Tiap tahun juga selalu dirilis lagu-lagu indie terbaru dari para penyanyi dan band indie dalam negeri.
Belum ada Komentar untuk "65+ Lagu Indie Indonesia Terbaik Paling Enak Didengar"
Posting Komentar