65+ Lagu Dangdut Tahun 70an Terpopuler yang Lama dan Nostalgia

Lagu dangdut tahun 70an - Saat ini, musik dangdut terbaru kian digemari dan banyak diputar. Namun musik dangdut lawas juga tak kalah bagus dari lagu-lagu dangdut baru saat ini. Banyak lagu-lagu dangdut lawas yang populer dan enak didengar, umumnya dangdut klasik masih terpengaruh musik melayu dan india. Kali ini akan khusus dibagikan info kumpulan lagu-lagu dangdut lama 70an yang bagus dan populer.

Memang banyak lagu dangdut terbaru di tahun ini yang menjadi hits, terutama lagu koplo atau remix. Namun tentunya tak bisa dipungkiri jika lagu dangdut lama memiliki kualitas berbeda. Musik dangdut klasik masih mempertahankan ciri khas dangdut dengan sentuhan musik melayu. Tak heran jika lagu-lagu dangdut lawas bisa dibilang lebih berkualitas dari sisi musikalitas atau dari sisi lirik lagu yang lebih bermakna.

Khusus di era 70an, industri dangdut diramaikan oleh para penyanyi dangdut terbaik. Rhoma Irama mungkin dikenal sebagai penyanyi dangdut terpopuler di era 70an. Ia mulai menunjukkan eksistensi sebagai Raja Dangdut di periode ini. Rhoma Irama bahkan mampu mempertahankan eksistensi hingga sekarang dengan banyak menghasilkan deretan lagu dangdut terbaik yang jadi hits.

Selain itu juga ada nama Elvy Sukaesih yang dijuluki Ratu Dangdut serta Rita Sugiarto yang dijuluki Diva Dangdut. Keduanya dikenal sering berduet dengan Rhoma Irama. Musisi dangdut populer lain di tahun 70an antara lain adalah Mansyur, A. Rafiq, Muchsin Alatas, Ida Laila, Hamdan ATT dan lain-lain.

Berikut akan kami bagikan info daftar lagu dangdut tahun 70an terbaik dan terpopuler. List berikut menampilkan judul lagu dangdut terbaik yang dirilis di era 70an, yaitu dimulai pada tahun 1970 dan berakhir sampai tahun 1979.

(baca juga lagu nostalgia Indonesia tahun 70an)

Lagu Dangdut Lama Tahun 70an

Kumpulan Lagu-Lagu Dangdut Lama 70an


  • Rhoma Irama - Begadang
  • Mansyur S - Salam Terakhir
  • Elvy Sukaesih - Tiada Seindah Cintamu
  • Muchsin Alatas - Magdalena
  • Rhoma Irama - Darah Muda
  • A. Rafiq - Pandangan Pertama
  • Mashabi - Godaan Asmara
  • Rhoma Irama - Santai
  • Ali Alatas - Rindu
  • Hamdan ATT - Secangkir Kopi
  • Muchsin Alatas - Berakhir Penantian
  • Rhoma Irama - Kenangan Indah
  • Ahmad - Menanti Majikan
  • Elvy Sukaesih - Cinta Abadi
  • Rita Sugiarto - Janji
  • Mansyur S - Surat Cinta
  • Abdul Kadir - Menanti Kasih
  • Rhoma Irama - Gitar Tua
  • Mus Mulyadi - Hitam Manis
  • Rusto Nawawi - Ratapan Doa
  • Ida Laila - Siksa Kubur
  • Mansyur S - Diam Diam Jatuh Hati
  • Rhoma Irama - Berkelana
  • Nur Kumala - Terimalah
  • Mansyur S - Hati Terluka
  • Rhoma Irama - Terpaksa
  • Ali Alatas - Janda Kembar Dua
  • Muchsin Alatas - Untukmu Wanita
  • Rita Sugiarto - Santai
  • Elvy Sukaesih - Aku Tak Mau
  • Rhoma Irama - Baju Satu Kering di Badan
  • Mansyur S - Cintamu dan Cintaku (feat Mahgdalena)
  • Ruston Nawawi - Bunga (feat Elvi Sukaesih)
  • Mus Mulyadi - Guruku Cantik
  • Rhoma Irama - Derita Tiada Akhir
  • Elvy Sukaesih - Pendusta
  • A. Rafiq - Tercantik di Dunia
  • Rita Sugiarto - Do Mi Sol
  • Jaja Mihardja - Penantian
  • Mansyur S - Kuminta Maafmu
  • Ahmad - Engkau Penggoda
  • Rhoma Irama - Adu Domba
  • Camelia Malik - Colak-Colek
  • Mashabi - Untuk Bungamu
  • A. Rafiq - Lirikan Matamu
  • Rhoma Irama - Ke Pasar Minggu
  • Mansyur S - Jangan Datang Lagi
  • Abdul Kadir - Pesan Ibu
  • Muchsin Alatas - Cinta yang Terpendam
  • Rhoma Irama - 135.000
  • Elvy Sukaesih - Cerita Lama
  • Ahmad - Jelita Siapa Engkau
  • Rita Sugiarto - Kejam
  • Mansyur S - Sama-Sama Mengharap
  • Ruston Nawawi - Janji Suci
  • A. Rafiq - Si Miskin Bercinta
  • Mahgdalena - Terpengaruh
  • Elvy Sukaesih - Benci
  • Rhoma Irama - Penasaran
  • Hamdan ATT - Termiskin di Dunia
  • Mansyur S - Raminah
  • Rhoma Irama - Derita

Nah itulah kumpulan lagu dangdut lama tahun 70an terpopuler yang paling enak didengar lengkap. Kebanyakan lagu tahun 70an terbaik dinyanyikan oleh penyanyi dangdut seperti Rhoma Irama, Mansyur S, Elvy Sukaesih, A. Rafiq dan Muchsin Alatas. Musik dangdut lawas pun masih banyak mengandalkan musik melayu dan suara cengkok.

Belum ada Komentar untuk "65+ Lagu Dangdut Tahun 70an Terpopuler yang Lama dan Nostalgia"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel