Kumpulan Lagu Blues Indonesia Terbaik dan Terpopuler

Lagu blues terbaik - Musik blues kini menjadi kian digemari di Indonesia. Banyak lagu lagu blues Indonesia terbaik yang dibawakan para musisi blues Indonesia. Tiap tahun juga selalu ada lagu blues terbaru Indonesia yang enak didengar. Penyanyi dan band blues Indonesia terkenal seperti Slank atau Gugun Blues Shelter dikenal sering menyanyikan lagu lagu blues terbaik yang bagus dan populer.

(baca juga pengertian musik blues)

Memang jika dibanding genre musik lain seperti pop, rock dan dangdut, musik blues Indonesia masih kurang. Meski begitu dalam beberapa tahun terakhir genre musik blues menjadi kian berkembang. Beberapa penyanyi blues dan band blues Indonesia terus berkarya dengan merilis album dan lagu lagu blues Indonesia terbaru tiap tahunnya.

Nama band Gugun Blues Shelter dianggap sebagai salah satu musisi blues terbaik Indonesia. Mereka konsisten menghasilkan lagu blues terbaik yang tak kalah dari lagu blues barat sekalipun. Ada juga nama band indie lain yang beraliran blues, sebut saja seperti Endah n Rhesa, Time Bomb Blues hingga penyanyi blues Indonesia seperti Rama Satria dan Adrian Adiotomo. Mereka pun banyak terpengaruh oleh musisi blues terbaik lainnya.

Jangan lupa juga dengan band Slank. Salah satu band Indonesia terbaik dan terpopuler ini dikenal lewat lagu lagu rock blues yang bagus dan enak didengar. Beberapa lagu blues Slank juga banyak yang jadi lagu hits Indonesia. Banyak juga lagu blues klasik Indonesia, seperti lagu blues 70an dan lagu blues 80an yang tak kalah bagus.

Dalam kesempatan kali ini akan dibahas mengenai daftar lagu blues Indonesia terpopuler sepanjang masa. List judul lagu blues yang ditampilkan adalah lagu lagu beraliran blues yang dirilis musisi blues Indonesia. Berikut ini merupakan kumpulan lagu blues Indonesia terbaik dan terpopuler update terbaru selengkapnya.

Lagu Blues Indonesia

Kumpulan Lagu Blues Indonesia Terpopuler


  • Gugun Blues Shelter - Mengejar Harapan
  • Gugun Blues Shelter - Jangan Berkata dalam Hati
  • Gugun Blues Shelter - When I See You Again
  • Gugun Blues Shelter - Kandas
  • Gugun Blues Shelter - Hitam Membiru
  • Gugun Blues Shelter - Give Your Love
  • Gugun Blues Shelter - Funky Chicken
  • Gugun Blues Shelter - Bermain Cinta
  • Slank - Di Rumahku
  • Slank - I Miss U But I Hate You
  • Slank - Teng Teng Blues
  • Slank - Blues Males
  • Slank - Pulang Kerja
  • Slank - Samber Gledek
  • Slank - Atas Nama Blues
  • Slank - Kau yang Mulai
  • Slank - Sympathy Blues
  • Slank - Terlalu Manis
  • Adrian Adiotomo - Tegangan Tinggi
  • Adrian Adiotomo - Country Blues
  • Adrian Adiotomo - Sekujur Tak Peduli
  • Rama Satria - Blues Improvisation
  • Rama Satria - I Beg Your Pardon
  • Rama Satria - Bluequarius Blues
  • That's Rockefeller - Anomali
  • That's Rockefeller - Muara Doda
  • Endah n Rhesa - Liburan Indah
  • Endah n Rhesa - Untuk Dikenang
  • Endah n Rhesa - Monkey Song
  • Endah n Rhesa - When You Love Someone
  • Endah n Rhesa - Mimpi Takkan Berlari
  • Time Bomb Blues - Mungkin
  • Time Bomb Blues - Bawaku Pergi
  • Andre Harihandoyo & Sonic People - Impostor Heart
  • Andre Harihandoyo & Sonic People - The Flood Song
  • Andre Harihandoyo & Sonic People - I Want to Be President
  • Blues Libre - The Journey
  • Blues Libre - Malaria
  • Blues Libre - Baby Come On!
  • Ginda Bestari - Long Way
  • Ginda Bestari - Time Will Tell
  • Ginda Bestari - Yellow on Black
  • Titik Puspa - Kupu-Kupu Malam
  • Titik Puspa - Bing
  • Bluegaves - Baru Kusadari
  • Ismail Marzuki - Sabda Alam
  • Gideon Tengker - Kutaklukkan Dunia
  • Jonu Kemon - Lagu Buat Loe
  • Broery Pesolima - Angin Malam
  • Deddy Damhudi - Gubahanku
  • Gumarang - Ayam Den Lapeh
  • The Flowers - Bayangan
  • Favourites Group - Mawar Berduri
  • Grace Simon - Renjana

Nah, itulah info list kumpulan lagu blues Indonesia terbaik sepanjang masa selengkapnya. List lagu blues terpopuler tersebut merupakan daftar judul lagu blues terbaik di Indonesia dari dulu sampai sekarang. Musik blues Indonesia pun terus berkembang hingga tak kalah dari musik blues barat yang mungkin lebih terkenal.

Belum ada Komentar untuk "Kumpulan Lagu Blues Indonesia Terbaik dan Terpopuler"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel